TF-SERIES

TF Series

Tenaga Max

6.5 - 30.0 PS

Berat

67.5 - 278.5 kg

Negara Penjualan

Indonesia, Malaysia, Singapore, Philippine, Saudi Arabia, Uni Arab Emirate, Kuwait, Bahrain, Taiwan.

Ditenagai oleh kekuatan luar biasa, mesin diesel seri TF YANMAR dirancang khusus untuk digunakan di lingkungan tropis. Mesin ini dilengkapi dengan sistem filter ganda yang menggunakan cartridge, memberikan pelumasan dan perlindungan yang sangat baik terhadap debu.

Fitur-Fitur

MARINE APPLICATION

TF 300 H-di dengan ekor panjang

Aplikasi Kelautan

Mesin diesel YANMAR TF 300 H-di dengan ekor panjang untuk sistem penggerak kapal nelayan.

AGRICULTURAL-APPLICATION

Seri Yanmar TF dengan pompa

Aplikasi Pertanian

Berbagai tipe seri Yanmar TF digunakan untuk menggerakan pompa air.

traktor tangan yanmar

Posisi lampu dan poros starter

Lampu untuk Model L, LY & LYS

Lampu akan meningkatkan kenyamanan kerja di malam hari. Posisi poros start di sebelah kanan akan membuat proses menghidupkan mesin lebih mudah, bahkan dengan penggunaan Cage Wheel yang besar pada Power Tiller.

Sistem penyeimbang ganda dan roda gigi heliks

Pengurangan kebisingan dan getaran

Pengurangan kebisingan dan getaran dicapai dengan penerapan sistem penyeimbang ganda dan roda gigi heliks.

Injeksi langsung dan berbentuk toroidal mahkota piston

Sistem Pembakaran Injeksi Langsung

Sistem pembakaran langsung dengan mahkota piston berbentuk toroidal menghasilkan tenaga yang spontan dan lebih besar namun bahan bakar tetap irit.

Pemindahan

Perpindahan lebih besar

Perpindahan yang lebih besar akan menghasilkan tenaga yang lebih besar namun tetap bahan bakar efisien.

Sistem filter ganda dengan sistem katrid dan keseimbangan berat pada TF 300 H-di

Dirancang khusus untuk daerah tropis, mesin yang digunakan sistem filter ganda dengan katrid untuk menghasilkan pelumasan yang baik dan bebas dari debu. Keseimbangan bobot dan poros engkol didesain utuh sehingga menjadikan mesin konstruksinya lebih kompak dan menjadi stabil pada rpm rendah. Bantalan ganda pada titik start dirancang untuk memudahkan proses start.

Suku Cadang Asli

Suku Cadang Asli

Kami menyediakan suku cadang asli di dealer kami dan purna jual servis dari teknisi kami.

Spesifikasi

TF Series

Silahkan isi form dibawah ini untuk informasi lebih lanjut.

After Sales Service

Partner Kami

Jl. Letjen Suprapto No. 13 RT.042,
Balikpapan - Indonesia
Tel: (0542) 791268 - 791269 - 733555 - 422947

BERLANGGANAN

Berlangganan untuk mendapatkan info terbaru kami

Subscription Form (#7)

Designed by

Copyright © 2024 PT Barat Jaya Sentosa Perkasa. All Rights Reserved.

crosschevron-down